Kamis, 03 Mei 2018

Ilmu Budaya Dasar (Manusia dengan Disiplin, Kejujuran, dan Kerja Keras)


Novia Rahma Nur Azizah

14117549

1KA23

Ilmu Budaya Dasar

Manusia dengan Disiplin, Kejujuran dan Kerja Keras



Impian



Aku berdiri dibawah anak tangga…

Menatap mu

Berharap aku bersamamu



Aku berdiri dibawah anak tangga..

Sejenak aku berfikir

Bisakah aku?



Berlari menggapaimu

Angin menjatuhkanku kebawah

Seolah aku hanya bisa memandangmu dari bawah

Tapi aku terus berlari



Hingga akhirnya disinilah aku

Berdiri bersamamu

Wahai impianku
Share:

Ilmu Budaya Dasar (Manusia dengan Disiplin,Kejujuran, dan Kerja Keras)



Novia Rahma Nur Azizah

14117549

1KA23

Ilmu Budaya Dasar



Waktu



Waktu...

Tak tau rupamu seperti apa

Tapi, benar adanya



Waktu…

Karenamu, aku merasakan bahagia

Sampai terkadang aku melupakanmu

Hei!...

Mengapa kau berjalan begitu cepat?

Aku belum belum siap!



Waktu…

Aku terjatuh, maukah kau menolongku?

Mengapa kau jahat sekali?

Berjalan lambat dimasa sulitku

Tapi, menolehpun tidak..



Waktu…

Aku terjebak

Salah siapakah ini ?

Apakah ini salahmu?

Yang berjalan begitu cepat disaat aku belum siap

Ataukah salahku?

Yang pernah menyia-nyiakanmu



~ Novia Rahma Nur Azizah




Share:
Diberdayakan oleh Blogger.

Contoh Lembaga Audit Sistem Informasi di Indonesia dan ISO Sistem Informasi | Audit Teknologi Sistem Informasi

 1. IASII (Ikatan Auditor Sistem Informasi Indonesia) IASII dibentuk pada tanggal 20 Mei 2004 atas inisiatif beberapa praktisi dan akademisi...

Formulir Kontak

Total Pageviews

Cari Blog Ini

Pages